Semen Indonesia Foundation Study Banding ke Yayasan Katolik Widya Mandala Surabaya
Semen Indonesia Foundation melaksanakan kegiatan study banding ke Yayasan Katolik Widya Mandala Surabaya pada Senin, 22 Juli 2024.
Kegiatan study banding study banding ke Yayasan Katolik Widya Mandala Surabaya yang dilaksanakan Semen Indonesia Foundation tersebut bertujuan meningkatkan eksistensi membangun kerjasama, menambah wawasan dan pengalaman Semen Indonesia Foundation.
Puji syukur kehadiran Semen Indonesia Foundation Dr. Effnu Subiyanto, S.T., MBA. (Ketua SIF), Agus Kuntoro, S.T. (Sekretaris SIF), Hanny Kusumohadiati, S.E. (Bendahara SIF) berserta para Kadiv SIF disambut dengan baik oleh Ketua Yayasan Katolik Widya Mandala Surabaya RD. Yustinus Budi Hermanto, Dr., MM.I. (eh)